Sabtu, 06 Mei 2017 - 10:57:20 WIB
Seminar Kewirausahaan
Ditulis Oleh : Admin
Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa/i STMIK Surya Intan Kotabumi yang ingin mengembangkan potensi diri di bidang Kewirausahaan silahkan ikut berpartisifasi dalam acara seminar kewirausahaan yang akan dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal : Minggu, 07 Mei 2017
Waktu : 09.00 WIB s.d Selesai
Tempat : Ballroom Hotel ASton Bandar Lampung
Biaya Akomodasi : Rp. 50.000,-
Fasilitas : Makan Siang, Snack, Sertifikat, Mobil Tranportasi PP (Pulang-Pergi) disiapkan oleh panitia.
Undangan terbatas hanya 30 tersisa 15.
Info lebih lanjut hub : 0857-89897002(fajar/ratna).